FAQ BT

 
 

Menangkan Liburan ke Korea Selatan dengan Ajak Teman
Buka Tabungan dan Transaksi di Livin' by Mandiri!

 
 
  • Penjelasan Program

    Program pemberian reward bagi Nasabah Bank Mandiri yang berhasil mengajak nasabah baru untuk membuka rekening online melalui Livin' by Mandiri dan melakukan 1 (satu) transaksi finansial (top up, pembayaran QR, atau bayar/ VA) dalam waktu 1 minggu setelah aktivasi Livin' by Mandiri. Nasabah yang berhasil mengajak minimal 3 (tiga) nasabah baru berhak mengikuti undian untuk mendapatkan hadiah menarik. Selain undian, 5 (lima) nasabah yang berhasil mengajak nasabah baru paling banyak (top 5 referrer) akan mendapatkan liburan ke Korea Selatan.

  • Periode Program

    12 November - 31 Desember 2024

  • Skema Program

    1. Hadiah Liburan ke Korea

    5 (Lima) Nasabah dengan jumlah referral tertinggi akan mendapatkan reward berupa liburan ke Korea Selatan mencakup akomodasi untuk masing-masing pemenang (5 pemenang = 5 orang).

     

    2. Undian Hadiah

    Setiap refer 3 (tiga) teman daftar & transaksi di Livin’ akan mendapatkan 1 token undian dan berlaku kelipatan. Sehingga, semakin banyak ajak teman untuk daftar & transaksi di Livin' by Mandiri bisa mendapatkan token undian lebih banyak untuk memenangkan hadiah undian.

    Contoh skema :

    Tabel BT 1
    Jumlah Nasabah Baru Jumlah token yang didapat
    3 Nasabah 1 Token Undian
    5 Nasabah 1 Token Undian
    6 Nasabah 2 Token Undian
    7 Nasabah 2 Token Undian
    9 Nasabah 3 Token Undian
    dst. dst.
  • Rewards Program Undian

    Nasabah akan diundi berdasarkan jumlah token yang dimiliki. Reward terbagi menjadi 2 (dua) kategori, yaitu Kategori A untuk nasabah dengan 1 token undian dan Kategori B untuk nasabah yang memiliki 2 token atau lebih. Berikut adalah rincian reward untuk setiap kategori.

    Tabel BT 2
    Jumlah Token Rewards
    Kategori A: 1 Token Undian Nasabah akan mendapatkan kesempatan ikutan undian dari hadiah berikut:
    • e-Money edisi khusus Park Seo Jun & Kim You Jung Livin' by Manidri - Single card (500 kartu)
    • Voucher MAP senilai Rp100 ribu (300 voucher)
    • Samsung Smart TV 32" (1 unit)
    • Saldo tabungan senilai Rp1 juta (20 Rekening Mandiri Tabungan NOW)
    Kategori B: 2 Token atau lebih
    • Samsung Galaxy Z Flip (2)
    • Playstation 5 (1)
    • Logam mulia senilai IDR2.5 Juta (10)
    • Yamaha NMax (1 unit)
    • Samsung smart TV 32" (2 unit)
    • Saldo Tabungan senilai Rp 1 Juta (20 Rekening Mandiri Tabungan NOW)
    • e-money edisi khusus Park Seo Jun & Kim You Jung Livin' by Mandiri - exclusive package (100 sets)
    • Voucher MAP senilai Rp200 ribu (300)
  • Rewards untuk Nasabah yang Berhasil Daftar & Transaksi

    Nasabah yang daftar Livin’ menggunakan link referral dari temannya dan melakukan 1 (satu) transaksi finansial (top up, pembayaran QR, atau bayar/VA) dalam waktu 1 minggu setelah aktivasi Livin' by Mandiri akan mendapatkan e-voucher Indomaret senilai 25ribu rupiah yang dikirim melalui channel WhatsApp Bank Mandiri.

  • Pengumuman Pemenang

    Pemenang akan diumumkan melalui kantor cabang Bank Mandiri atau kanal resmi Bank Mandiri  lainnya dalam waktu maksimal 30 hari kerja setelah program berakhir. Kami akan meminta data diri pemenang hanya untuk keperluan pengiriman hadiah dan pastikan Anda memberikan informasi hanya melalui jalur resmi yang dapat dipertanggungjawabkan. Hadiah bagi pemenang telah ditentukan dan tidak dapat diubah setelah diputuskan.

  • Langkah Mudah Mengajak Teman
    AntiGrvty
    AntiGrvty
    AntiGrvty
    AntiGrvty
  • Langkah Untuk Nasabah Baru Register Livin' by Mandiri
    AntiGrvty
    AntiGrvty
    AntiGrvty
    AntiGrvty
  • Syarat dan Ketentuan
    • Promo ini tidak dapat diuangkan.
    • Bank Mandiri berhak berhak melakukan perubahan syarat dan ketentuan promo.
    • Bank Mandiri dapat memperpanjang periode program sewaktu-waktu.
    • Program ini tidak dapat digabung dengan promo lainnya.
    • Promo bersifat non-refundable, tidak dapat dibatalkan, dan tidak dapat diubah.
    • Bank Mandiri tidak pernah meminta informasi rahasia nasabah seperti nomor pin, nomor CVV kartu kredit, dan informasi lainnya dan tidak pernah memungut biaya apapun terkait dengan program undian ini.
    • Pajak dari program akan ditanggung pemenang
    • Program tidak berlaku untuk internal mandiri
  • Nikmati Beragam Fitur Livin' by Mandiri
    • Buka Aplikasi Livin' by Mandiri dengan klik button dibawah ini:
      AntiGrvty
      AntiGrvty
    • Layanan ini hadir dengan tampilan yang lebih lengkap, cepat, dan personalize untuk berbagai kebutuhan transaksi Anda. Transaksi online kini dalam kendali Anda.
    • Kemudahan buka tabungan cukup hitungan menit.
    • Kemudahan bertransaksi langsung dari halaman pre-login.
    • Satu Livin’ untuk semua rekening & pinjaman yang Anda miliki (integrasi dengan tabungan, kartu kredit, pinjaman, deposito, tabungan rencana).
    • Akses transaksi favorit dalam satu tempat pakai Quick Pick.
    • Hubungkan & Top Up e-wallet favorit di Livin’, tidak perlu ribet bolak-balik aplikasi.
    • Semakin mudah dengan fitur Tarik Tunai Tanpa Kartu. Anda juga bisa membagikan token tarik tunai Anda ke teman atau keluarga.
    • Bayar belanja online semakin mudah dengan Smart Payment, pengingat tagihan otomatis yang terhubung dengan e-commerce favorit Anda.
    • Pembayaran dengan scan QRIS.
    • Pengajuan kartu kredit & Kredit Serbaguna Mandiri hingga pengecekan status pengajuan dan pengiriman kartu.
    • Pengajuan produk anak perusahaan seperti, AXA Mandiri, Mandiri Tunas Finance, dan Mandiri Utama Finance kini bisa dilakukan di Livin' by Mandiri.
    • Pembukaan Deposito & Mandiri Tabungan Rencana dalam Rupiah atau Valas.
    • Top Up & Update Saldo e-money hanya dalam 3 detik melalui Express Top Up e-money.
    • Fitur lengkap bagi nasabah kartu kredit, mulai dari ubah cicilan, blokir kartu, hingga cek pengiriman kartu baru.
    • Blokir & buka blokir kartu debit maupun kredit.
  • Bagaimana Cara Mendapatkan Layanan Livin' by Mandiri

    Download aplikasi Livin' by Mandiri di Google Play dan App Store atau Buka www.bankmandiri.co.id masuk ke Livin' by Mandiri.

 
 

Penawaran Untukmu

 
 
 
 
Info Lebih Lanjut
AntiGrvty

Mandiri Call 14000
MITA : +62 811-8414-000